Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarmed 16/TK Hadiri Upacara HUT Ke-25 Kabupaten Bengkayang

Bengkayang, – KABAR EKSPRES II Wujud persahabatan dan untuk meningkatkan tali silaturahmi, Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarmed 16/TK Pos Koki Gabma Jagoi Babang menghadiri upacara HUT Ke-25 Kabupaten Bengkayang. Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarmed 16/TK Pos Koki Gabma Jagoi Babang yang dipimpin langsung oleh Danki 1 Koki Gabma Jagoi Babang Kapten Arm Ervin Panji Gama Putra beserta …

Dirgahayu Kabupaten Keerom ke-21, Personel Satgas Yonif 122/TS Tampilkan Kemampuan Prajurit Dengan Bhakti Sosial Dan Sosialisasi Rekrutmen TNI

Keerom, – KABAR SKSPRES II Dalam Rangka HUT Kabupaten Keerom ke 21 tahun, Satuan Tugas Pengamanan Perbatasan RI-PNG Yonif 122/TS Ikut serta memeriahkan dengan melaksanakan beberapa kegiatan, bertempat halaman Kantor Bupati, Distrik Mannem, Kabupaten Keerom, Papua, (29/04/2024). Adapun beberapa kegiatan yang dilaksanakan, dengan mengikuti Jalan Santai, dan pembagian Door prize oleh pemerintahan Kabupaten Keerom, selain …

Peringati Hari Kartini di Medan Tugas, KOOPS HABEMA Bersama Para Kartini Papua Semarakkan Kegiatan Teritorial

Timika, – KABAR EKAPRES II Emansipasi wanita sebagai implementasi Hari Kartini, diwujudkan Komando Operasi TNI (KOOPS TNI) HABEMA bersama para Kartini Papua dalam peringatan yang mengusung tema “Bangkit Semangat Berjuang Membangun Indonesia, Perempuan Papua Hebat”. Dalam rangka menyemarakkan peringatan Hari Kartini tahun 2024 kali ini, telah digelar kegiatan Teritorial oleh Satuan Jajaran KOOPS HABEMA di …

Optimalkan Profesionalisme Prajurit, Kodim 1710/Mimika Gelar UTP Jabatan

Timika, – KSN II Anggota Kodim 1710/Mimika optimalkan kemampuan prajurit melalui Uji Terampil Perorangan (UTP) Jabatan yang dilaksanakan di Makodim 1710/Mimika, Jl. Agimuga Mile 32, Distrik Kuala Kencana, Kabupaten Mimika, Kamis (25/04/2024). Pasiops Kodim 1710/Mimika, Kapten Inf Heli Sukmajaya selaku koordinator kegiatan menyampaikan bahwa kegiatan ini dilakukan untuk menguji dan mengukur kemampuan, pengetahuan dan keterampilan …

Dirjen Teguh Dorong Pemda di Papua Barat Daya Kedepankan Layanan Adminduk dengan Dukungan Anggaran Memadai

Aimas, – KABAR EKAPRES II Ditjen Dukcapil bertekad melaksanakan jemput bola pelayanan dokumen kependudukan di 19 kabupaten yang tergolong tertinggal, terdepan, dan terluar (3T) prioritas. “Dari jumlah itu, 7 daerah sudah dilaksanakan yaitu Sumba Barat Daya, Sumba Timur, Sumba Barat, Buru Selatan, Tojo Una-Una, Maluku Barat Daya, Seram Bagian Barat. Dan Kabupaten Sorong merupakan daerah …

Jemput Bola di Kabupaten Sorong, Dirjen Teguh: Dukcapil Layani Masyarakat Seumur Hidup

Aimas, – KABAR EKSPRES II Ditjen Dukcapil Kementerian Dalam Negeri kembali menggelar kegiatan jemput bola layanan adminduk di wilayah 3T sebagai program prioritas nasional. Dirjen Teguh Setyabudi menyebutkan, di tahun 2024 Dukcapil bakal menyambangi 19 daerah tertinggal, terdepan, dan terluar (3T) proritas. “Dari jumlah itu Dukcapil telah menyelesaikan kegiatan jemput bola hingga 7 daerah yaitu …

Satgas Yonif 122/TS Berikan Pelayanan Kesehatan Gratis Kepada Masyarakat Papua

Keerom, – KABAR EKSPRES II Mempererat tali silaturahmi dengan masyarakat Pos KM76 Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 122/TS mengunjungi kerumah-rumah warga binaan sekalian memberikan pelayanan kesehatan secara gratis di Kampung Uskuar, Distrik mannem, Senin (22/4/2024). Danpos KM 76 Lettu Inf Rejeki Barus menuturkan bahwa berbagai cara dilakukan Satgas untuk terus mempererat tali silaturahmi dengan masyarakat khususnya, …

Tiba di Merauke, Wamenhan M. Herindra Tinjau Panen Raya Food Estate di Papua Selatan

Merauke, – KABAR EKSPRES II Wakil Menteri Pertahanan M. Herindra melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Merauke Provinsi Papua Selatan, Rabu (17/4/2024). Kunjungan Wamenhan tersebut dalam rangka meninjau jalannya Panen Raya Padi di lahan Distrik Semangga (17,630.67 Ha), yang merupakan salah satu Kawasan Sentral Produksi Pangan (KSPP) I Greater Merauke. Setibanya di Bandara Mopah Merauke, Wamenhan …

Pimpin Upacara 17-An, Dandim 1710/Mimika Sampaikan Amanat Panglima TNI

Timika, – KABAR EKSPRES II Komandan Kodim 1710/Mimika, Letkol Inf Dedy Dwi Cahyadi memimpin Upacara Bendera 17-an di bulan April tahun 2024, bertempat di lapangan Makodim 1710/Mimika Jl. Agimuga Mile 32, Distrik Kuala Kencana, Kabupaten Mimika, Rabu (17/04/2024). Dalam kesempatan tersebut, Dandim 1710/Mimika membacakan amanat Panglima TNI, Jenderal TNI Agus Subiyanto S.E., M.Si., diantaranya saya …

Ciptakan Stabilitas Keamanan Dan Cegah Penyelundupan Barang Ilegal, Satgas Yonif 122/TS Laksanakan Sweeping

Keerom, – KABAR EKSPRES II Satgas Yonif 122/TS Pos Yetti melaksanakan kegiatan sweeping demi mencegah peredaran maupun penyelundupan barang barang ilegal di jalan tapal batas RI-PNG, Kampung Yetti, Distrik Arso Timur, Kaupaten Keerom, Papua, Selasa (16/04/2024). Maraknya peredaran narkoba dan barang barang ilegal di sepanjang jalan tapal batas RI-PNG, Pos Yetti yang berada di jalan …